Tulungagung , KabarGress.com – Lomba dakwah tujuh menit antar karyawan dan tenaga kesehatan RSUD salah satu untuk memberikan semangat kepada seluruh karyawan di RSUD yang bekerja di bulan suci ramadhan.
M. Rifai ,Humas Rsd dr Iskak disela mendampingi direktur dr . Iskak Supriyanto Dharmoredjo menerangkan Kegiatan lomba dakwah tujuh menit antar karyawan dan tenaga kesehatan RSUD di ikuti sebanyak 23 peserta mewakili dari unit pelayanan.
” Lomba dakwah hanya di ikiti internal tenaga medis ,paramedis di lingkup Rsd dr. Iskak ucap M.Rifa’i, Selasa (18/ 5/21 )
Menurut Rifai dari ke 23 peserta yang lolos ke babak finalis sebanyak enam orang dengan pokok materi dakwah pembukaan dan dakwah serta kesimpulan.
Awalnya juri dibikin kesulitan dalam memberikan penilaian, karena semua peserta tampilnya sangat bagus.
” Penilaian juri masuk kepokok materi sehingga enam finalis dinyatakan lolos babak finalis dengan waktu dakwah tujuh menit, ” katanya.
Dakwah skema waktu tujuh menit sudah di sepakati bagi masing – masing peserta, bila melebihi dari itu maka nilainya di kurangi.
” Pertama para peserta jamaah jangan sampai terlambat datang, kedua peserta jangan lengah dengan naskah yang di persiapkan,” ujarnya. (Adn)
More Stories
Hari Kesehatan Nasional Ke-60, Pj. Gubernur Adhy Apresiasi Tim Yankes Bergerak Layani 1.067 Masyarakat Pulau Kangean
KPU Jatim dan FJPI Gelar Sosialisasi Pentingnya Pemilih Perempuan Menggunakan Hak Suara
Raperda APBD Jatim 2025 Resmi Disetujui, Pj Gubernur Adhy Pastikan Pendidikan dan Kesehatan Masyarakat Jadi Prioritas